Tangki Air Stainless Horizontal Pilihan Terbaik Masa Kini

Tangki Air Stainless Horizontal Tedmond Groups

Butuh tangki air yang sudah jelas kualitasnya? Tentu saja jawabannya adalah tangki air stainless horizontal Grand. Apa saja kelebihan tangki air ini dibandingkan yang lainnya? Nah, untuk mengetahui lebih lanjut, yuk simak uraian berikut ini.

Bahan Tangki Air Stainless Horizontal

Bahan Tangki Air Stainless Horizontal

Tangki air stainless horizontal Grand terbuat dari bahan stainless stell 304 yang dibuat melalui proses BA (Bright Annealed). Penggunaan stainless stell 304 BA ini membuat tangki air memiliki kelebihan tersendiri, seperti:

  1. Memiliki sifat ketahanan yang baik terhadap korosi dan oksidasi. Sehingga tangki air stainless horizontal Grand ini cocok di tempatkan dimana saja meskipun dtempat tersebut memiliki kelembaban yang tinggi.
  2. Tangki air dari bahan stainless stell 304 aman dijadikan sebagai penyimpanan air bersih terutama yang akan dikonsumsi.
  3. Finishing BA membuat tangki air ini mudah dibersihkan dan mencegah pertumbuhan bakteri dan menjaga kebersihan air yang ada di dalamnya.
  4. Memiliki dinding yang kuat dan tahan lama sehingga lebih awet dan tahan lama.
  5. Selain menjaga kualitas air yang tersimpan di dalamnya, finishing BA juga membuat tangki air memiliki tampilan yang mengkilap.

Ukuran Tangki Air Stainless Horizontal

Tangki air stainless horizontal Grand memiliki ukuran mulai dari kapasitas 1100 liter hingga 30000 liter. Di mana, ini adalah produsen tangki air satu-satunya yang memiliki kapasitas besar. Berikut ini adalah spesifikasi tangki air setiap ukurannya.

Ukuran Dengan Type 1500

Ukuran Tangki Air Stainless Horizontal Type 1500

Spesifikasi untuk tangki air tipe 1500 ini adalah sebagai berikut:

  • Volume tangki: 1100 liter
  • Tinggi tangki: 970 mm
  • Tinggi tangki dengan kaki: 1220 mm
  • Diameter tangki: 1547 mm
  • Diameter tutup: 420 mm

Ukuran Dengan Type 2500

Ukuran Tangki Air Stainless Horizontal Type 2500

Spesifikasi untuk tangki air tipe 2500 ini adalah sebagai berikut:

  • Volume tangki: 2000 liter
  • Tinggi tangki: 970 mm
  • Tinggi tangki dengan kaki: 1220 mm
  • Diameter tangki: 2772 mm
  • Diameter tutup: 420 mm

Ukuran Dengan Type 3500

Ukuran Tangki Air Stainless Horizontal Type 3500

Spesifikasi untuk tangki air tipe 3500 ini adalah sebagai berikut:

  • Volume tangki: 3300 liter
  • Tinggi tangki: 1230 mm
  • Tinggi tangki dengan kaki: 1480 mm
  • Diameter tangki: 2828 mm
  • Diameter tutup: 420 mm

Ukuran Dengan Type 11000

Ukuran Tangki Air Stainless Horizontal Type 11000

Spesifikasi untuk tangki air tipe 11000 ini adalah sebagai berikut:

  • Volume tangki: 10600 liter
  • Tinggi tangki: 1620 mm
  • Tinggi tangki dengan kaki: 1870 mm
  • Diameter tangki: 5180 mm
  • Diameter tutup: 530 mm

Ukuran Dengan Type 21000

Ukuran Tangki Air Stainless Horizontal Type 21000

Spesifikasi untuk tangki air tipe 21000 ini adalah sebagai berikut:

  • Volume tangki: 20500 liter
  • Tinggi tangki: 2200 mm
  • Tinggi tangki dengan kaki: 2500 mm
  • Diameter tangki: 5400 mm
  • Diameter tutup: 700 mm

Ukuran Dengan Type 25000

Ukuran Tangki Air Stainless Horizontal Type 25000

Spesifikasi untuk tangki air tipe 25000 ini adalah sebagai berikut:

  • Volume tangki: 25000 liter
  • Tinggi tangki: 2200 mm
  • Tinggi tangki dengan kaki: 2500 mm
  • Diameter tangki: 6590 mm
  • Diameter tutup: 700 mm

Ukuran Dengan Type 30000

Ukuran Tangki Air Stainless Horizontal Type 30000

Spesifikasi untuk tangki air tipe 30000 ini adalah sebagai berikut:

  • Volume tangki: 30000 liter
  • Tinggi tangki: 2200 mm
  • Tinggi tangki dengan kaki: 2500 mm
  • Diameter tangki: 7780 mm
  • Diameter tutup: 700 mm

Fitur Tangki Air Stainless Horizontal

Fitur Tangki Air Stainless Horizontal

Tangki air stainless horizontal Grand memiliki fitur-fitur dan konfigurasi tangki air yang lengkap. Mulai dari jalur masuk dan keluarnya air, pelampung otomatis hingga jalur untuk pengurasan tangki.

Inlet Tangki

Berfungsi sebagai jalur masuk air PAM ke dalam tangki air.

Grand Luxe Switch

Berfungsi sebagai pelampung keran otomatis untuk mengontrol air yang masuk atau keluar tangki.

Outlet Tangki

Berfungsi sebagai jalur keluar air dari tangki ke rumah atau saluran yang dibutuhkan.

Drainase Tangki

Berfungsi sebagai jalur kuras atau pembuangan kotoran pada tangki.

Baca Juga : Daftar Harga Tangki Air Stainless Vertikal Tandon Terbaru

Kelebihan Tangki Air Stainless Horizontal

Kelebihan Tangki Air Stainless Horizontal

Selain kelebihan dari bahan dan proses pembuatan, tangki air yang satu ini juga memiliki kelebihan lainnya dibandingkan tangki air lain.

  1. Dilengkapi kaki penopang yang berguna untuk membantu menahan beban tekanan air pada tangki.
  2. Khusus untuk ukuran 10.000 liter hingga 30.000 liter, dilengkapi fitur tambahan berupa tangga besi baja yang kuat dan aman. Sehingga, lebih memudahkan apabila Anda akan naik keatas tangki untuk mengecek kondisi air di dalamnya dan tangki itu sendiri.
  3. Bahan stainless stell 304 BA yang diimpor langsung dari jepang serta disempurnakan dengan lapisan yang tahan terhadap suhu tinggi, anti karat dan anti lumut.
  4. Dilengkapi fitur drain bebas kuras yang memudahkan pengurasan hingga tidak tersisa air didalamnya. Serta, menjadikan air lebih bersih dan aman saat akan digunakan kembali.
  5. Memiliki desain putih mengkilap yang mewah sehingga cocok untuk penggunaan di luar ruangan.
  6. Satu-satunya tangki air stainless stell yang memiliki ukuran beragam hingga 30.000 liter.
  7. Bergaransi 12 tahun servis dengan klaim cepat sesuai syarat dan ketentuan yang berlaku.

Sertifikasi Tangki Air Stainless Horizontal

Sertifikasi Tangki Air Stainless Horizontal

Anda tidak perlu ragu lagi untuk menggunakan tangki air stainless horizontal sebagai wadah penyimpanan air bersih terutama air yang akan dikonsumsi. Karena, tangki air ini sudah teruji secara ketat dengan bukti sudah adanya sertifikasi yang dimiliki. Beberapa sertifikasi yang dimiliki adalah:

  1. FDA (Food Drugs Administration of United States of America) yaitu sertifikasi yang menjelaskan bahwa tangki air aman digunakan sebagai wadah penyimpanan air minum.
  2. Halal MUI yaitu sertifikasi yang menjelaskan bahwa mulai dari bahan yang digunakan hingga proses produksi pada tangki air ini tidak terkontaminasi oleh hal-hal yang bersifat najis.
  3. Rekor MURI sebagai tangki air pertama di Indonesia yang bersertifikasi halal MUI.

Cara Pemasangan Tangki Air Stainless Horizontal

Cara Pemasangan Tangki Air Stainless Horizontal

Pemilihan Tempat Untuk Tangki Air

Pilih tempat yang ideal dengan area yang rata dan mudah dijangkau. Sebaiknya, tempatkan pada lokasi yang rata dan tidak ada partikel kecil yang mengganggu agar tidak ada kemungkinan terjadi kebocoran dengan ketinggian 3-7 meter. Pastikan pondasi bawah tangki air aman dan stabil untuk menahan beban tangki air.

Pemasangan Fitur Tangki

  1. Drainase (jalur kuras) dipasang pada lubang tengah dibagian bawah tangki. Pemasangan outlet pada lubang paling pojok pada diameter bagian bawah tangki.
  2. Pasang pipa outlet pada lubang outlet tangki air.
  3. Langkah terakhir, pasang pelampung otomatis pada bagian inlet tangki air.

Cara Pengurasan Tangki Air Stainless Horizontal

Pengurasan tangki air stainless horizontal Grand cukup dilakukan minimal satu tahun sekali dan untuk cara pengurasannya Anda bisa langsung cek disini.

Baca Juga :Tangki Air Stainless Grand Tahan Air Panas

Cara Pemesanan Beserta Harga

Dapatkan harga khusus dan informasi lebih lanjut melalui link dibawah ini.

Whatsapp Admin Pusat: 08113518581

Whatsapp:

Admin 1: 081398888581

Admin 2: 081398889581

Marketplace

Shopee

Tokopedia

Penutup

Jangan sampai salah pilih tangki air ya, karena tangki yang digunakan akan mempengaruhi kualitas air yang tersimpan didalamnya. Terima kasih dan sampai jumpa lagi.